Membuat kalkulator sederhana menggunakan PHP

Pada postingan kali ini saya akan membuat tutorial kalkulator sederhana menggunakan PHP,
bahan yang harus dipersiapkan :
1. Notepad/Notepad ++/Dreamweaver (text editor)
2. Web browser (Google Chrome, Mozilla Firefox, Opera, Internet Explorer dll)
3. Web Server (saya gunakan XAMPP)

langsung saja saya akan membuat kalkulator dengan tampilan seperti ini :

yang mau mencoba langsung bisa klik disini

berikut scriptnya :


  
tulis semua script diatas setelah itu simpan file tersebut dengan format .php dan lokasi penyimpanannya di xamp/htdocs (wajib install xamp dulu)
setelah itu kita buka file tersebut menggunakan web browser, ketikan url di browser anda dengan direktori file penyimpanan tadi dengan format seperti ini //localhost/namafile.php
berikut penjelasan mengenai koding diatas, disimak baik - baik ya :D

untuk melakukan perhitungan menggunakan if :
disana juga ada fungsi if dengan menggunakan isset yg berarti mengembalikan nilai true pada variabel penjumlahan, contoh saya buat tombol submit dengan name="penjumlahan" nah ketika tombol submit di klik maka fungsi if isset akan bernilai true dan menjalankan apa yang ada didalamnya. 
untuk script ini : 
untuk membuat kondisi dimana jika salah satu atau kedua textfield kosong maka akan memberikan peringatan bahwa textfield tidak boleh kosong. dan untuk script yang menampilkan peringatan tersebut adalah :
oke cukup sekian postingan dari saya kali ini, semoga bermanfaat :)